Pengaruh Model Kooperatif Tipe Team Games Tournament Berbantuan Media Powerpoint Terhadap Hasil Belajar IPS Siswa Kelas V SD Negeri Cibungkul

Authors

  • Imas Nuraeni Universitas Muhammadiyah Tasikmalaya
  • Yopa Taufik Saleh Universitas Muhammadiyah Tasikmalaya
  • Sunanih Universitas Muhammadiyah Tasikmalaya

DOI:

https://doi.org/10.59632/edukasitematik.v6i1.511

Keywords:

Kooperatif tipe TGT, Powerpoint, Hasil Belajar

Abstract

Pada penelitian ini dilatarbelakangi oleh salah satu permasalahan yang muncul ketika proses pembelajaran karena rendahnya hasil belajar siswa dalam pembelajaran IPS di kelas V SD Negeri cibungkul. Oleh karena itu, pada penelitian ini diterapkan model pembelajaran kooperatif tipe TGT berbantuan powerpoint. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh model kooperatif tipe TGT terhadap hasil belajar siswa kelas V SD Negeri Cibungkul. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif jenis eksperimen dengan rancangan penelitian quasi experiment dengan nonequivalent control group design. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas 5 yang berjumlah 30 orang dengan teknik rendom samling tepilih 15 orang sebagai kelas kontrol dan 15 orang sebagai kelas eksperimen. Untuk memperoleh data dilakukan dengan tes pretest dan posttest data diolah menggunakan SPSS versi 25. Hasil penelitian menunjukkan nilai rata-rata pretest kelas kontrol adalah 38,3 dan setelah diberikan perlakuan kemudian dilakukan posttest nilai rata-rat siswa yang didapat adalah 60,0. Sedangkan pada kelas eksperimen, nilai rata-rata pretest yang didapat adalah 42,3, kemudian setelah diberikan perlakuan dan diberikan posttest nilai rata-rat siswa yang didapat adalah 88,3. Uji hipotesis dilakukan dengan menggunakan paired sample t test pada SPSS versi 25, hasil hipotesis yang didapat dengan nilai sig 0,000 < 0,05 maka Ha diterima dan Ho ditolak. Sehingga penggunaan model kooperatif tipe TGT berbantuan media powerpoint berpengaruh terhadap hasil belajar IPS siswa kelas V SD Negeri Cibungkul.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Arsyad, Azhar. (2013). Media Pembelajaran. Jakarta: PT RajaGrafindo Persada.

Daryanto.(2016). Media pembelajaran. Yogyakarta: Gava Media

Hani, R. N. (2023). Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tgt (Team Games Tournament) Berbantuan Game Puzzle Terhadap Keterampilan Menulis Paragraf Siswa Kelas Iv Sdn Karangmulya.(SKP. PGSD. 0097) (Doctoral dissertation, Universitas Muhammadiyah Tasikmalaya).

Helmiati. (2012). Model Pembelajaran. Sleman Yogyakarta:Aswaja Pressindo.

Kamil, Popo Musthofa. (2018). Perbedaan Hasil Belajar Siswa pada Materi Sistem Pencernaan pada Manusia dengan Menggunakan Media PowerPoint dan Media Torso. Jurnal Bioedusiana 3 no. 2 (2018), hal. 64-68.

Komalasari kokom. (2010). Pembelajaran Kontekstual: Konsep dan Aplikasi. Bandung: Rafika Aditama.

Kustandi, Cecep dan Bambang Sutjipto. (2016). Media Pembelajaran Manual dan Digital. Bogor: Ghalia Indonesia.

Maghfira Nurzoumi Anli, M. (2024). Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Teams Games Tournament (Tgt) Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Ekonomi Di Sma Taruna Pekanbaru. (Doctoral dissertation, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau).

Maharani, D. R. (2020). Pengaruh Model Pembelajaran Tgt (Team Games Tournaments) Berbantuan Media Lumer Terhadap Hasil Belajar Ips. (Doctoral dissertation, Skripsi, Universitas Muhammadiyah Magelang).

Muthoharoh, M. (2019). Media powerpoint dalam pembelajaran. Tasyri: JurnalTarbiyah-Syariah-Islamiyah, 26(1), 21-32.

Pakpahan, A. F., Ardiana, D. P., & Mawati, A. T. (2020). Pengembangan Media Pembelajaran. Yayasan Kita Menulis.

Purwanto. (2009). Evaluasi Hasil Belajar. Surakarta: Pustaka Belajar.

Rusman. (2013). Model-Model Pembelajaran: Mengemibangkan Profesionalisme Guru edisi kedua. Depok: PT Rajagrafindo Persada.

Saleh, T. Y., et al., (2020). Pengantar Pendidikan dan Pembelajaran Di Sekolah Dasar. Tasikamalaya: Edu Publisher.

Sapriya. (2012). Pendidikan IPS Konsep dan Pembelajaran. Bandung : PT Remaja Rosdakarya

Shoimin, A. (2017). Model Pembelajaran Inovatif dalam Kurikulum 2013.Yogyakarta: ArRuzz Media.

Slavin, R. E. (2009). Cooperative Learning: Teori, Riset dan Praktik. Bandung: Nusa Media.

Sudijono Anas. (2012). Pengantar Evaluasi Pendidikan. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.

Sugiyono Anas. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Penerbit Alfabeta,Bandung

Sugiyono Anas. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Penerbit Alfabeta,Bandung

Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Penerbit Alfabeta,Bandungi

Supiani, S. (2022). Pengaruh Metode Pembelajaran Teams Games Tournament (Tgt) Dengan Media Microsoft Powerpoint Terhadap Keaktifan Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Ips Kelas Viii Mts Sunan Kalijogo Kota Malang. (Doctoral dissertation, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim).

Suprijono Agus, 2012. Cooperative Learning. Yogyakarta: PUSTAKA PELAJAR

Taniredja, T., Fardli, E.M., dan Harmianto, sri., (2015). Model-Model Pembelajaran Inovatif dan Efektif. Bandung: Alfabetia.

Wahidmurni. (2017). Metodologi Pembelajaran IPS: Pengembangan Standar Proses Pembelajaran IPS di Sekolah/Madrasah.Yogyakarta: Ar-Ruzz Media.

Wena made. (2011). Strategi Pembelajaran Inovatif Kontemporer: Suatu Tinjauan. Konseptual Operasional. Jakarta: PT. Bumi Aksara.

Yaumi Muhammad, (2018). Media dan teknologi pembelajaran. Jakarta. Prenadamedia Group.

Published

31-03-2025

How to Cite

Nuraeni, I., Saleh, Y. T., & Sunanih, S. (2025). Pengaruh Model Kooperatif Tipe Team Games Tournament Berbantuan Media Powerpoint Terhadap Hasil Belajar IPS Siswa Kelas V SD Negeri Cibungkul. Edukasi Tematik: Jurnal Pendidikan Sekolah Dasar, 6(1), 34-41. https://doi.org/10.59632/edukasitematik.v6i1.511

Similar Articles

11-20 of 68

You may also start an advanced similarity search for this article.