Analisis Kualitas Air Tanah Berdasarkan Parameter Fisika dan Kimia di Sekitar Pantai Lai-Lai Bisi Kopan (LLBK) Kota Kupang

Authors

  • Nelci Bekliu Universitas San Pedro
  • Wenti Marlensi Maubana Universitas San Pedro
  • Hilary Fridolin Lipikuni Universitas San Pedro
  • Yanti Boimau Universitas San Pedro

DOI:

https://doi.org/10.59632/magnetic.v5i2.485

Keywords:

Air tanah, kualitas air, air bersih, air minum, parameter fisika dan kimia.

Abstract

Air merupakan kebutuhan utama bagi proses kehidupan di bumi yang akan mempengaruhi dan dipengaruhi oleh komponen lainnya. Sementara itu, air sebagai salah satu kebutuhan utama untuk menunjang kehidupan manusia yang memiliki resiko berupa adanya penyakit bawaan air (water borne disease). Syarat kesehatan yang dimaksud meliputi syarat-syarat fisika, kimia, biologis, dan radioaktifitas. Sumber air tanah di sekitar Pantai Lai-Lai Bisi Kopan (LLBK) Kota Kupang merupakan sumber mata air yang ada di kota Kupang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kualitas air tanah di sekitar Pantai Lai-Lai Bisi Kopan (LLBK) Kota Kupang berdasarkan analisis parameter fisika dan kimia. Metode penelitian yang digunakan yaitu metode penelitian deskriptif kualitatif dengan pendekatan laboratorium yang bertujuan untuk mengetahui kualitas air tanah pada mata air di sekitar Pantai Lai-Lai Bisi Kopan (LLBK) Kota Kupang. Hasil penelitian menunjukkan bahwa parameter fisika dan kimia yang memenuhi persyaratan kualitas air minum dan air bersih baku mutu kesehatan yang ditetapkan oleh Peratuan Menteri Kesehatan Republik Indonesia nomor 2 tahun 2023 antara lain; bau, rasa, kekeruhan, pH, nitrat dan nitrit. Terdapat salah satu parameter fisika yang tidak memenuhi syarat yang sesuai dengan peraturan pemerintah Nomor 2 Tahun 2023 tentang persyaratan kualitas air minum dan air bersih dari tiga titik sumur adalah nilai TDS karena melebihi nilai standar baku mutu yang ditetapkan. 

Downloads

Download data is not yet available.

References

[1] F. E. Putri, H. Hubaybah, A. Fitri, and M. D. Andiatama, “Analisis Kualitas Air Perusahaan Umum Daerah Air Minum Tirta Khayangan Kota Sungai Penuh,” Jik J. Ilmu Kesehat., vol. 6, no. 1, p. 85, 2022, doi: 10.33757/jik.v6i1.494.

[2] T. E. Aronggear, C. J. Supit, and J. D. Mamoto, “Analisis Kualitas Dan Kuantitas Penggunaan Air Bersih Pt . Air Manado Kecamatan Wenang,” J. Sipil Statik, vol. 7, no. 12, pp. 1625–1632, 2019, [Online]. Available: https://ejournal.unsrat.ac.id.

[3] Azwar, “Analisa Kuantitas Dan Kualitas Air Sumur Bor Di Desa Tihang,” Jur. Tek. Sipil Univ. Baturaja, vol. 09, no. 2, pp. 60–70, 2020, [Online]. Available: https://garuda.ristekbrin.go.id/documents/detail/2129437.

[4] A. N. Aisyah, “Analisis Dan Identifikasi Status Mutu Air Tanah Di Kota Singkawang Studi Kasus Kecamatan Singkawang Utara,” J. Teknol. Lingkung. Lahan Basah, vol. 5, no. 1, pp. 1–10, 2017, doi: 10.26418/jtllb.v5i1.18404.

[5] “Efektivitas Penurunan Kadar Besi (Fe) pada Air Sumur dengan Filtrasi Serbuk Cangkang Kerang Variasi Diameter Serbuk Intan Noer Auliah,” vol. 10, pp. 25–33, 2019.

[6] S. Bahri, B. Harlianto, H. E. Saputra, A. H. Putra, and M. Sariyanti, “Analisis Faktor Abiotik Sumber Air Sumur di Lingkungan Kawasan Pesisir Pantai : Studi Kasus Kawasan Kampus Universitas Bengkulu,” BIOEDUSAINSJurnal Pendidik. Biol. dan Sains, vol. 3, no. 2, pp. 186–194, 2020, doi: 10.31539/bioedusains.v3i2.1774.

[7] Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia, “Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 2 Tahun 2023 Tentang Peraturan Pemerintah Nomor 66 Tahun 2014 Tentang Kesehatan Lingkungan,” Undang. Nomor 2 Tahun 2023 tentang Peratur. Pelaks. Peratur. Pemerintah Nomor 66 Tahun 2014 tentang Kesehat. Lingkung., pp. 1–179, 2023.

[8] L. Kadang, P. D. Ola, H. E. Wogo, P. Studi, and K. Fst, “Kajian Beberapa Parameter Fisik-Kimia Kualitas Sumber Air Bersih pada Lokasi Permukiman di Wilayah Pesisir Teluk KUPANG,” vol. 18, no. 3, pp. 81–88, 2021.

[9] W. A. Blegur, Y. Binsasi, G. Fallo, and M. Dos Santos, “Analisis Kualitas Fisika dan Kimia pada Air Sumur Gali di Kecamatan Kota Atambua Nusa Tenggara Timur,” vol. V, pp. 94–103, 2024.

[10] E. Anam et al., “Analisis Kualitas Air Tanah Berdasarkan Parameter Fisika dan Kimia ( Studi Kasus Kelurahan Oesapa Barat , Fatululi dan Oebufu ),” Magn. Res. J. Phys. It’s Appl., vol. 2, no. 2, pp. 151–155, 2022.

[11] L. P. Nipu, “Penentuan Kualitas Air Tanah sebagai Air Minum dengan Metode Indeks Pencemaran,” Magn. Res. J. Phys. It’s Appl., vol. 2, no. 1, pp. 106–111, 2022.

Downloads

Published

2025-09-08

How to Cite

Analisis Kualitas Air Tanah Berdasarkan Parameter Fisika dan Kimia di Sekitar Pantai Lai-Lai Bisi Kopan (LLBK) Kota Kupang. (2025). Magnetic: Research Journal of Physics and It’s Application, 5(2), 439-442. https://doi.org/10.59632/magnetic.v5i2.485